Jalan Jajan Hemat

Vietnam

Review hotel Hoang Hai Long 2 (Vietnam)

Vietnam, saat ini menjadi salah satu negara yang menjadi tempat tujuan yang diincar oleh wisatawan Indonesia. Selain jarak yang tidak terlalu jauh, tidak perlu menggunakan visa, adanya penerbangan hemat, serta biaya hotel & makan di Vietnam cenderung lebih murah dibanding…

Catatan Perjalanan HCMC by JJH hari kelima
Catatan Perjalanan HCMC by JJH hari kelima

Catatan Perjalanan HCMC by JJH hari kelima

Sambungan dari hari keempat Pada hari kelima ini JJH mengunjungi Chu Chi Tunnel, salah satu tempat wisata yang wajib dikunjungi saat berlibur ke Vietnam (Ho Chi Minh City). Kami sarankan menggunakan tour lokal saja sehingga tidak repot. Kami membeli tour…

Tempat Wisata di Ho Chi Minh City (Vietnam) – Binh Tay Market
Tempat Wisata di Ho Chi Minh City (Vietnam) – Binh Tay Market

Tempat Wisata di Ho Chi Minh City (Vietnam) – Binh Tay Market

Sambungan dari hari ketiga Di hari keempat ini, kami mengunjungi Binh Tay Market, karena lokasinya cukup jauh, maka kami memutuskan untuk naik taksi. Harganya dari hotel (di daerah Ben Thanh Market) adalah VND 240,000 Pasar Binh Tay ini sebenarnya adalah…

Catatan Perjalanan HCMC by JJH hari ketiga
Catatan Perjalanan HCMC by JJH hari ketiga

Catatan Perjalanan HCMC by JJH hari ketiga

Sambungan dari hari kedua Hari ke-3 : Mekong Tour : Kebun buah tropis, peternakan lebah, pengolahan kelapa, rumah penduduk lokal Sehari sebelumnya kami mencari lokal tour di seputar Ben Thanh Market untuk ke Mekong, akhirnya dapat dengan harga USD 18…

Perjalanan wisata di Ho Chi Minh City (Vietnam) – City tour
Perjalanan wisata di Ho Chi Minh City (Vietnam) – City tour

Perjalanan wisata di Ho Chi Minh City (Vietnam) – City tour

Sambungan dari hari pertama Hari ke-2 : Reunification Palace, Notre Dame Cathedral, Central Post Office, War Remnants Museum Catatan Perjalanan HCMC by JJH hari kedua Hari kedua di Ho Chi Minh City (HCMC), kami jadwalkan untuk melakukan city tour. Sarapan…